jogjaasik logo
Sunday, 28 Apr 2024
Home » Wisata Jogja » Rekomendasi Paket Perahu Kayak di Jogja, One Day Van Trip & Let's River Kayak by Nuvantara

Rekomendasi Paket Perahu Kayak di Jogja, One Day Van Trip & Let's River Kayak by Nuvantara

by 

Rekomendasi Paket Perahu Kayak di Jogja, One Day Van Trip & Let's River Kayak by Nuvantara

Rekomendasi Trip Seru di Jogja

Bosen dengan aktiivitas harian yang gitu-gitu aja?? Yuk seru-seruan bareng Nuvantara!! Kali ini Nuvantara punya trip yang pastinya seru lohh.. Dijamin deh segala stres dan rasa penat juga lelah akan sirna seketika. Yuk ikutan One Day Van Trip & Let's River Kayak!

Iya guys.. kita akan menikmati suasana sungai yang menyenangkan dan bikin tenang. Yang suka olahraga air, harus banget sih ikutan trip ini. Pengalaman baru yang seru pasti bakalan kamu temuin di trip ini. Penasaran seseru apa sih One Day Van Trip & Let's River Kayak ini! Kuyy kita simak bareng kegiatan yang seru dan menyenangkan ini!

MAIN EXPERIENCES, MAIN KAYAK DI JOGJA

Informasi Perjalanan

  • Waktu & Durasi : 07.00 - 18.00 (5 jam keliling Jogja dan 2 jam kayak)
  • Jarak : 1-4 km (sekitar Selopamioro meanders)
  • Level : Beberapa pengalaman kayak / minimal 6 tahun ke atas
  • Awal/Akhir : Desa Kedung Jati Selopamioro berkelok

Includes :

  • Setengah hari jalan-jalan keliling Yogyakarta
  • Kayak musim panas setengah hari
  • VW safari/combi classic (opsional)
  • Kayak - trekking - berenang - sunset
  • Kelapa, snack, dan teh panas
  • Toilet dan kamar mandi
  • Pemandu lokal
  • Sumbangan masyarakat setempat
  • Momen bersantai yang tak tergantikan

Excludes :

  • Transportasi ke Yogyakarta
  • Tip guide dan driver
  • Pengeluaran pribadi
  • Asuransi
  • Tambahan makanan dan snack
  • Biaya untuk pengalaman tambahan
Menarik Untuk Dibaca :  6 Rekomendasi Vendor Paket Wisata Goa Pindul di Jogja, Uji Adrenalin Sekalian Traveling

HIGHLIGHT ACTIVITIES

  • Combi
  • Safari
  • Kayak
  • Sunset
  • Kelapa

ITINERARY PERAHU KAYAK  JOGJA

Hari Pertama

  • 06:30 - 07:00 : "Meeting Point (briefing acara)
  • 07:00 - 13:00 : Jalan-jalan keliling Yogyakarta (waktu bebas)
  • 13:00 - 14:00 : Berangkat ke Selopamiro
  • 14:00 - 14:30 : Peregangan & pemanasan
  • 14:30 - 16:00 : Let's Summer Kayaking
  • 16:00 - 16:15 : Pengalaman trekking
  • 16:15 - 16:30 : Istirahat & minum air kelapa
  • 16:30 - 17:00 : Waktu bersantai
  • 17.00 - 17.30 : Melihat sunset
  • 17:30 - 18:00 : Waktu bebas
  • 18.00 - 19:00 : Kembali ke Meeting Point

Informasi tambahan

  • 19:00 adalah waktu keberangkatan terakhir

Meeting Point

Kantor Pusat Nuvantara

Ring Road Utara No.77. Jumbo Kidul, Sindadi Kec. Mela Kabupaten Dashrah atawa Yogyakarta 55204Contact Person

0812 - 2910 - 1954

ADDITIONAL EXPERIENCES

1. Personal Photographer (12 jam)

Jadikan momen kamu benar-benar berharga untuk diingat saat kamu mengalami Let's River Kayak dengan fotografer mitra Nuvantara. Output : 15 foto yang diedit & semua foto file mentah

2. Personal Videographer (12 jam)

Jadikan momen kamu benar-benar layak untuk diingat saat kamu mengalami Let's River Kayak dengan videografer mitra Nuvantara. Output : 1 menit video

3. Layanan Penjemputan

Tinggal terlalu jauh dari Kantor Pusat Nuvantara? Jangan khawatir, kami akan menjemput Anda langsung!

NOTES

Hal Yang Harus Dibawa :

  • Casual outfit
  • Sandal
  • Bodypack/daypack/ransel
  • Kantong kering
  • Jacket Camera
  • Powerbank
  • Camilan favorit kamu untuk bersantai bersama
  • Lotion anti serangga
  • Perlengkapan mandi dan perlengkapan make-up
  • Stop kontak
  • Obat-obatan pribadi
  • Jas hujan
  • Kacamata hitam dan krim tabir surya

Do & Donts

  • Jaga Bumi
  • Dilarang berenang
  • Hormati komunikas lokal
  • Boleh minum tapi tidak mabuk
  • Tidak ada narkotika
  • Mode santai dan senyum lebar!
  • Bertanggung jawab terhadap sampah sendiri dan tidak membuang sampah sembarangan
  • Dilarang mengambil apapun yang menjadi milik alam
  • Tanpa Koper
  • Berperilaku, perlakukan, dan bertindak positif kepada orang lain
Menarik Untuk Dibaca :  7 Rekomendasi Wisata di Jogja Bersama Orang Tua atau Manula

*Disarankan untuk membawa ransel untuk kenyamanan kamu sendiri Book Your Seat Now!

Kantor Pusat Nuvantara

Ring Road Utara No.77. Jumbo Kidul, Sindadi Kec. Mela Kabupaten Dashrah atawa Yogyakarta 55204Contact Person

0812 - 2910 - 1954 Skuy ikutan ngetrip main kayak di Sungai Jogja ini Sooobbbb.. Kan masih jarang-jarang ya kan kayaking gitu..Ga perlu sampe sungai Amazon juga koookk...Pengalaman yang luar biasa dan berbeda bakal kamu dapetin loh sobat Jogjaasik.. Yakin kamu gak tertarik?? Sayang banget lohh.. Langsung aja yuk gak usah mikir dua kali kita seru-seruan bareng!